pada kali ini saya akan membagikan cara setting mikrotik pada virtual box dari mulai system identity, interface, user, IP Address, IP Router dan IP DNS, jika anda belum menginstall mikrotiknya, silahkan cek di postingan saya yg
sebelumnya,
|
klik gambar agar lebih jelas |
pertama-tama, ketik "system identity" lalu tekan enter. lalu, ketik "Pr"
lalu tab, atau bisa langsung menekan enter untuk menunjukkan nama user.
untuk mensetting nya ketik "set name = Router_masukkan nama anda" lalu
ketik "pr" untuk mengecek apakah nama user telah berganti.
|
klik gambar agar lebih jelas |
setting password nya dengan cara ketik "set 0 password" lalu masukkan password yang ingin anda buat. kemudian ketik "pr" atau "print" untuk mengecek perubahan pada password.
|
klik gambar agar lebih jelas |
untuk setting interface ketik "interface" lalu ketik "pr" kemudian akan muncul gambar seperti di atas. ketik "set 0 name=eth1_ISP" kemudian ketik pr lagi.
|
klik gambar agar lebih jelas |
untuk mengatur IP address ketik add address lalu masukkan IP Address nya. kemudian ketik pr untuk mengecek. lalu ketik / untuk keluar kemudian ketik IP Router lalu langsung ketik pr untuk mengecek IP routernya.
|
klik gambar agar lebih jelas |
ketik add dst address = 0.0.0.0/0 kmeudian isi gatewaynya. setelah itu ketik pr untuk mengecek perubahan Ip nya. kemudian keluar dari settingan dengan cara mengetik /.
|
klik gambar agar lebih jelas |
ketik ip dns untuk menyettingnya, kemudian ketik pr untuk mengeceknya terlebih dahulu. ketik set servers=8.8.8.8 allow-router-requested=yes. kemudian ketik pr.
sekian tutorial cara mudah menyetting mikrotik, terimakasih sudah membaca, semoga bermanfaat bagi kita semua.
Tidak ada komentar: